Minggu, 18 Februari 2018

Surat-surat pendek dari Al-Qur'an

Sesuai dengan kurikulum K 13 pada Bidang pengembangan Nilai Agama dan Moral terdapat indikator Surat-surat pendek Al-Qur'an.Membaca atau melafalkan surat-surat tersebut dilakukan secara bersama-sama satu kelas.Agar anak-anak tetap hafal dan ingat kami menjadikan bacaan tersebut setiap hari sehingga menjadi biasa diucapkan.
Tulisan ini masih jauh dari sempurna...maaf bila ada salah dalam penulisan ini.komentar dari pembaca saya tunggu...

2 komentar:

  1. Bagus tetep lakukan di lembaga anda semoga anak-anak kita menjadi generasi sholih

    BalasHapus
  2. Bagus tetep lakukan di lembaga anda semoga anak-anak kita menjadi generasi sholih

    BalasHapus

Silakan bila mau berkomentar... :)